Menjelaskan sistem pencernaan dan enzim-enzim yang berperan pada
proses pencernaan
- Hubungan yang tepat antara enzim dan fungsinya dalam tabel berikut adalah….
Enzim
|
Fungsi
|
|
A
|
Tripsin
|
Menguraikan
amilum menjadi maltosa
|
B
|
Lipase
|
Menguraikan
lemak menjadi asam lemak dan gliserol
|
C
|
Pepsinogen
|
Menguraikan
protein menjadi asam amino
|
D
|
HCL
|
Mengaktifkan
kinerja asam amino dan gula
|
- Perhatikan gambar disamping!
Pada gambar di samping, enzim yang bekerja pada organ yang ditunjuk dengan
nomor 3 adalah .....
A.
tripsin dan renin
B.
amilase dan lipase
C.
pepsin dan HCL
D.
lipase dan renin
3. Saluran pencernaan makanan manusia adalah sebagai berikut.
1) mulut 4) kerongkongan
2) usus halus 5) lambung
3) usus besar
Urutan yang benar dari saluran pencernaan tersebut adalah ....
A. 1), 2), 3), 4), dan 5) C. 1), 4), 5), 2), dan 3)
B. 1), 3), 2), 4), dan 5) D. 1), 5), 4), 3), dan 2)3.
4. Enzim yang dihasilkan oleh alat pencernaan nomor 1
seperti gambar di samping berfungsi untuk ….
A.
mengubah protein menjadi pepton
B.
mengubah amilum menjadi zat gula
C.
mencerna lemak menjadi asam lemak
D.
mencerna protein menjadi asam amino
5. Pada sistem pencernaan manusia proses
pengeluaran feces melalui anus dikenal dengan istilah ..
A.
Sekresi C. Devakasi
B.
Ekskresi D.
Ekspirasi
.
Enzim
yang berfungsi mengubah protein menjadi pepton
dihasilkan
oleh organ yang ditunjuk dengan nomor ?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
salah satu enzimyang bekerja pada bagian nomer 4 memiliki fungsi....
A. Mengendapkan protein pada kasein
B.
mengasamkan
cairan dalam lambung
C.
menghancurkan
partikel-partikel lemak
D. mengaktifkan pepsinigen menjadi
pepsin
8.
Tiga macam enzim yang dihasilkan oleh dinding lambung adalah ....
A.
amilase,
pepsinogen, dan asam klorida
B.
asam
klorida, pepsin, dan renin
C.
lipase,
amilase, dan tripsin
D.
lipase,
renin, dan tripsin
gerak pristaltik
terjadi pada organ pencernaan yang di tunjuk
dengan nomor....
A.
1
dan 2 C.
1 dan 4
B.
2
dan 2 D.
2 dan 4
A. Tripsin
B. amilase
C. lipase
D. renin
11. Pengertian pencernaan makanan
yaitu ....
a. pemecahan makanan hingga dapat
diserap oleh usus
b. penghancuran bahan makanan
dengan bantuan enzim
c. penyerapan makanan oleh
jonjot-jonjot usus
d. penghancuran makanan secara
mekanik
12. Enzim yang berfungsi untuk
mengubah lemak menjadi gliserol yaitu ....
a. lipase
b. amilase
c. renin
d. tripsin
13. Kelainan
pada sistem pencernaan yang disebabkan jumlah asam klorida dalam lambung
berlebihan disebut …
a.
diare
b. konstipasi
c.muntaber
d. maag
14 Pencernaan makanan yang bersifat
mekanis dan kimiawi terjadi di ....
a.
duodenum
b.
kerongkongan
c. mulut
d. usus
15. Di dalam lambung terdapat enzim pepsinogen yang belum aktif. Pepsinogen ini diaktifkan oleh HCl menjadi….
a. Rennin c. Pepton
b. Pepsin d. Tripsin
16. Salmonella thyposa adalah bakteri
yang menyebabkan penyakit …
a. Appendicitis c. Sembelit
b. Disentri d. Tifus
17. Penyakit pencernaan yang dapat menimbulkan
dehidrasi adalah .....
a. Diare
b. Sembelit
c. Appendicitis
d. Maag
18. Fungsi dari usus besar adalah ...
.
a. mengatur kadar urea dalam sisa makanan
b. mengatur kadar air dalam sisa makanan
c. mengatur kerja bakteri Eschesecia coli
d. mengatur membusukkan kuman
19. Penyakit pada sistem pencernaan
memiliki gejala sebagai berikut ... .
1. kadar airdalam feses banyak
2. susah buang air besar
3. sesak napas
4. menyerang kelenjar ludah
5. karena kurang makanan berserat
Yang merupakan ciri penyakit
sembelit adalah ... .
a. 1) dan 2)
b. 2) dan 5)
c. 2) dan 4)
d. 3) dan 5)
21. Unsurkimia yang menyusun
karbohidrat dan lemak adalah ... .
a. C, N, dan O
b. C, H, dan N
c. C, H, dan O
d. C, O, dan P
22. Zat makanan yang berfungsi
sebagai sumber energi adalah ....
a. protein dan vitamin
b. lemak dan protein
c. karbohidrat dan lemak
d. vitamin dan mineral
23. Zat makanan yang tidak perlu
dicerna terlebih dahulu oleh tubuh, diantaranya ....
a. vitamin dan mineral
b. karbohidrat dan vitamin
c. mineral dan protein
d. lemak dan protein
24. Proses perubahan makanan dari
ukuran besar menjadi ukuran kecil dengan bantuan gigi disebut pencernaan
makanan secara….
a. Kimiawi
b. Intrasel
c. Mekanis
d. Ekstrasel
Dirangkum dari berbagai sumber
Bank soal BiologiSMP By Intan Nirmala
https://biologigonz.blogspot.co.id/2013/12/soal-sistem-pencernaan-kelas-8-smp.html
http://soalipasmpn22.blogspot.co.id/2010/11/soal-sistem-pencernaan-pada-manusia.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar